Ejakulasi dini bisa disebabkan oleh beberapa faktor, diantaranya kondisi tubuh kurang fit, faktor pikiran atau juga gangguan dalam organ intim.
Akibat yang ditimbulkan oleh ejakulasi dini bisa berbahaya untuk keharmonisan keluarga karena bisa menyebabkan terjadinya perselingkuhan yang dilakukan oleh istri karena tidak mendapatkan kepuasan dengan suami saat berhubungan intim.
Berikut ini ada beberapa tips cara mencegah dan mengatasi ejakulasi dini :
- Olahraga yang teratur agar tubuh sehat dan stamina fit
- Biasakan melakukan senam kegel (seperti menahan kencing)
- Konsumsi makanan yang menyehatkan
- Bila diperlukan bisa mengkonsumsi obat-obatan sebelum berhubungan intim
- Lakukan pemanasan (foreplay) secukupnya sebelum melakukan kegiatan inti
- Jangan tergesa-gesa saat melakukan penetrasi
- Kontrol pikiran dan
- Kontrol pernapasan
0 comments:
Post a Comment
Leave Your Comments